Samsung Galaxy S6 EDGE-Desain terbaru samsung

Samsung Galaxy S6 EDGE-Desain terbaru samsung
Samsung Galaxy S6 EDGE-Desain terbaru samsung-Jika kamarin raksasa ponsel Korea Selatan itu mengeluarkan produk terbarunya diseri Samsung Galaxy S6,kali ini dia menambah varian lagi tapi tergologn masih sejenis,hanya saja menambahkan sedikit embel-embel untuk nama dan perbedaan desain. Perkenalkan Samsung Galaxy S6 EDGE,fitur sedikit lebih bagus karena desain untuk ponsel ini sangatlah berbeda dengan Samsung Galaxy S6. Bukan hanya dengan saudara kandungnya saja berbeda bahkan Samsung memang benar-benar mampu menciptakan desain baru yang tidak dimiliki oleh kompetitornya. 

Untuk desainnya Samsung dikatakan dalam website resminya terinspirasi dari pengrajin kaca tiup dan pandai besi. Sehingga Samsung Galaxy S6 EDGE mempunyai desain lengkung yang mewah terbuat dari perpaduan kaca dan logam membuatnya sangat exotis. Samsung Galaxy S6 EDGE juga ditambahkan warna pada layarnya sebagai interaksi yang memudahkan anda untuk mengetahui berbagai pemberitahuan,semisal notifkasipanggilan,e-mail dan sms semua terletak dilayar lengkungnya sekalipun ponsel dalam keadaan terbalik.

Kemudian disisi kamera,Samsung Galaxy S6 EDGE memiliki lensa kamera yang sangat jernih membuat hasil jepretan Samsung Galaxy S6 EDGE sulit untuk ditandingi oleh ponsel sekelasnya. Bukan hanya sekedar jernih,namun kamera Samsung Galaxy S6 EDGE sanggup menangkap gambar lebih cepat dan stabil tentunya. Ini semua karena lensa yang dipakai F1.9 dipadukan dengan sensor beresolusi tinggi,untuk kamera depan 5 Mp dan belakang 16 Mp. Kualitas gambar sangat tinggi dan mengesankan. Untuk menyempurnakan kamera Samsung Galaxy S6 EDGE,pihak Samsung menambahkan fitur Auto Real-time High Dynamic Range (HDR),Smart Optical Image Stabilization (OIS) serta IR Detect White Balance memberikan sensitifitas dan pemuktahiran khusus pada kamera.

Masih difitur andalan yang dimiliki Samsung Galaxy S6 EDGE,yaitu dibenamkannya teknologi Ultra Fast Charging menjadikan ponsel ini akan cepat terisi daya baterry saat pengecasan. Untuk menikmati fitur ini user Samsung Galaxy S6 EDGE cukup mengecasnnya 10 menit,maka selama 4 jam anda dapat beroperasi dan mengeksekusi aplikasi dan game kesayangan anda. Selain pengisian secara cepat anda juga bisa menikmati pengisian wireless hanya dengan meletakan handphone diatas Charging Pad.

Berikut kita lanjut ke performa Samsung Galaxy S6 EDGE. Tak usah diragukan lagi ponsel dengan kamampuan setara komputer ini mempu menjalankan berbagai aplikasi dengan cepat dan multitasking secara lancar. Hal ini berkat CPU Arsitektur 64-bit,GPU canggih dan LPDDR4. Untuk RAMnya sendiri dipersenjatai 3GB.

Itulah performa yang didapat,kita lanjut ke bagian layar. Layar Samsung Galaxy S6 EDGE menggunakan type yang sama dengan Samsung Galaxy S6 yaitu Super AMOLED 5.1. LCD jenis ini memiliki ketajaman warna yang tinggi sehingga mampu menampilkan warna yang indah dan mempesona sekalipun dibawah terik matahari. Apalagi ukuran layarnya yang mempunyai pixel tinggi atau disebut Quad HD 2560x1440 menghasilkan gambar yang sangat halus ,karena kepadatan pixelnya yang sangat tinggi mencapai 577 serta dilengkapi anti gores Corning Gorrilas Glass 4 yang sangat kuat.

Terakhir masih dengan fitur yang sangat penting di Samsung Galaxy S6 EDGE. Ada fitur KNOX fitur keamanan tinggi milik Samsung dengan pemindai sidik jari.  One-Click Content Sharing,dengan hanya memasangkan Samsung Galaxy S6 EDGE dengan smart Tv maka tampilah konten dari handphone anda ke Tv melalui Bluetooth Low Energy.




NETWORK Technology GSM / HSPA / LTE
LAUNCH Announced 2015, March
Status Available. Released 2015, April
BODY Dimensions 142.1 x 70.1 x 7 mm (5.59 x 2.76 x 0.28 in)
Weight 132 g (4.66 oz)
Build Corning Gorilla Glass 4 back panel
SIM Nano-SIM
- Fingerprint sensor (PayPal certified)
- Samsung Pay (Visa, MasterCard certified)
DISPLAY Type Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors
Size 5.1 inches (~71.7% screen-to-body ratio)
Resolution 1440 x 2560 pixels (~577 ppi pixel density)
Multitouch Yes
Protection Corning Gorilla Glass 4
- TouchWiz UI
- Curved edge screen
PLATFORM OS Android OS, v5.0.2 (Lollipop)
Chipset Exynos 7420
CPU Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53 & Quad-core 2.1 GHz Cortex-A57
GPU Mali-T760MP8
MEMORY Card slot No
Internal 32/64/128 GB, 3 GB RAM
CAMERA Primary 16 MP, 2988 x 5312 pixels, optical image stabilization, autofocus, LED flash, check quality
Features Geo-tagging, touch focus, face detection, Auto HDR, panorama
Video 2160p@30fps, 1080p@60fps, 720p@120fps, HDR, dual-video rec., check quality
Secondary 5 MP, 1440p@30fps, dual video call, Auto HDR
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes
3.5mm jack Yes
COMMS WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth v4.1, A2DP, LE, apt-X
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS, Beidou
NFC Yes
Infrared port Yes
Radio No
USB microUSB v2.0, USB Host
FEATURES Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer, heart rate, SpO2
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Browser HTML5
Java No
- Wireless charging (Qi/PMA) - market dependent
- ANT+ support
- S-Voice natural language commands and dictation
- Smart stay
- OneDrive (115 GB cloud storage)
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP4/DivX/XviD/WMV/H.264 player
- MP3/WAV/WMA/eAAC+/FLAC player
- Photo/video editor
- Document editor
BATTERY Non-removable Li-Ion 2600 mAh battery
Stand-by
Talk time Up to 18 h (3G)
Music play Up to 50 h
MISC Colors White Pearl, Black Sapphire, Gold Platinum, Green Emerald
SAR US 1.58 W/kg (head)     1.34 W/kg (body)    
SAR EU 0.33 W/kg (head)     0.59 W/kg (body)    
Nah demikian sedikit ulasan mengenai Samsung Galaxy S6 EDGE,jika anda ingin membeli HP Android dengan fitur Premium maka saya sangat merekomendasikannya. Kualitas ponsel ini sudah tidak usah diragukan lagi untuk bahan dan fiturnya,bahkan untuk service centernya sangat mudah untuk ditemukan. Semoga bermanfaat,salam SUDUT PANDANG.





Subscribe to receive free email updates:

6 Responses to "Samsung Galaxy S6 EDGE-Desain terbaru samsung"

  1. wah mantap :) semoga bisa cepet kebeli :D hehe

    ReplyDelete
  2. Samsung Galaxy S6 edge memang bagus tapi sayang harganya gak nahan

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya tapi sebanding dengan spesifikasi yang ditawarkan gan,

      Delete

- Mohon komentar sesuai isi artikel teman :-)

- Terima kasih atas kunjungannya :-)

- jika ada yang ingin ditanyakan atau saran bisa mengirimnya ke contact form.