Kata-kata motivasi hidup yang sulit dimengerti

Kata-kata motivasi hidup yang sulit dimengerti

Kata-kata motivasi hidup yang sulit dimengerti-Sesuatu yang terjadi pada hidup kita mungkin tak terlepas dari sebuah kata-kata. Tidak mungkin dihari-hari kita yang indah itu tanpa hadirnya sebuah kata-kata. Mau pertemuan,perpisahan,doa dan tingkah laku juga diawali dengan kata-kata. Karena kata adalah doa,itu kalimat yang sering terucap. Maka katakanlah yang baik-baik dalam hidup kita. Agar semua yang terjadi juga baik-baik saja. Jika perkataan kita buruk sudah pasti hasilnya buruk. 

Jika teman-teman merasa memiliki keinginan katakanlah dengan yakin,jika anda berharap sesuatu berdoalah dengan yakin. Maka sesuatu yang terucap dengan penuh keyakinan pasti hasilnya menyenangkan. Dan sebailiknya jika perkataan ataupun doa dengan ragu-ragu maka hasilnya sudah dipastikan gagal. Berdirilah dengan percaya diri,dan bersombonglah dalam hati.  Sejatinya kesombongan menciptakan mental yang tinggi sehingga menimbulkan kayakinan. Namun jangan sampai orang mengetahui kesombongan kalian. Cukuplah simpan didalam hati sebagai kekuatan dan gunakan untuk kebaikan. 

Karena niat buruk didalam hati tidak merugikan orang lain,sedangkan dosa adalah ketika teman-teman merugikan orang lain. Dan niat baik dalam hati,sungguh hati yang mulia yang dimiliki seorang yang baik. Pahala adalah ketika seseorang menyenangkan orang lain dan niat yang tulus untuk membantu sesama. Jadi niat jahat dalam hati tidak berdosa dan niat baik dalam hati sudah mendapat pahala. Kemudian sebuah kata dan tindakanlah yang menentukan semua itu. 



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kata-kata motivasi hidup yang sulit dimengerti"

Post a Comment

- Mohon komentar sesuai isi artikel teman :-)

- Terima kasih atas kunjungannya :-)

- jika ada yang ingin ditanyakan atau saran bisa mengirimnya ke contact form.